Fungsi dari Menu Bar dan Tab-Tab pada Unity3D

Tab-Tab di dalam Unity :

- Tab Hierarchy : Pada tab ini berfungsi untuk memasukkan object yang akan tampil di game kita
- Tab Inspector : pada tab ini digunakan untuk mengedit property object yang diklik pada komponen object yang berada di Tab Hierarchy, pada Tab ini juga digunakan untuk menyunting dan menambahkan komponen-komponen object, seperti Script
- Tab Project : Berisi semua bahan-bahan yang akan kita gunakan dalam pembuatan game kita, dibagian ini sebagai tempat berbagai macam bentuk komponen seperti Folder, Animasi, Script, Image, Object3D, Assets, Material, dan masih banyak lagi
- Tab Console : Pada bagian ini adalah tempat penampilan pesan error dalam project kita, tapi paling sering terjadi pesan error saat pembuatan Script yang tidak dikenali oleh System atau kesalahan-kesalahan dalam pembuatan script
- Tab Scene : ini berisi ruangan / tempat dimana kita meletakan komponen seperti Camera, Terrain, Object, dll. Pada Tab ini kita melakukan penempatan atau pengerjaan game secara keseluruhan dengan object yang bearada di Tab Assets
- Tab Game : Ini sebagai tempat Game di uji coba, dimana kita bisa menjalankannya dengan mengklik tombol Play

Tab Hierarchy :



Tab Inspector :



Tab Project :




Tab Console :

Tab Scene :



Tab Game :




 [ Unity3D Versi 5.0.2f1 ]
Terdapat beberapa Menu dari Menu Bar :
- File :
  *New Scene : Untuk membuat tempat penyimpanan adegan game
  *Open Scene : Untuk membuka penyimpanan adegan game yang telah ada
  *Save Scene : Untuk Menyimpan adegan game
  *New Scene As : Untuk membuat adegan game dengan tema/nama yang baru
  *New Project : Untuk membuat proyek game baru
  *Open Project : Untuk Membuka proyek game yang telah ada
  *Save Project : Untuk menyimpan proyek game
  *Build Setting : Untuk mengatur game kedalam format yang diinginkan
  *Build and Run : Untuk mengatur game kedalam format yang diinginkan lalu menjalankannya
  *Build in Clould : menjadikan game dengan pergi ke WEB Unity3d
  *Exit : Untuk keluar dari Unity


- Edit : 
  *Undo : Digunakan Untuk Membatalkan perintah
  *Rendo : Digunakan Untuk Kembali dari Pembatalan perintah
  *Cut : Digunakan Untuk Memindahkan Object di satu tempat ke tempat lain
  *Copy : Digunakan Untuk Menyalin Object dari satu tempat ke tempat lain
  *Duplicate : Digunakan Untuk Menggandakan Object
  *Delete : Digunakan Untuk Menghapus Object
  *Frame Selected : Digunakan Untuk Memilih Kerangka Object
  *Lock View to Selected : Digunakan Untuk Mengunci Object yang dipilih
  *Find  : Digunakan Untuk Mencari Object dengan cepat
  *Sellect All : Digunakan Untuk Memilih semua Object
  *Preferences : Digunakan Untuk Mengatur Komponen Eksternal
  *Modules : Digunakan Untuk Memilih tipe perangkat Build
  *Play : Digunakan Untuk Memulai Game
  *Pause : Digunakan Untuk Menghentikan Sementara Game saat sedang berjalan
  *Step : Digunakan Untuk Melanjutkan ke Scene berikutnya
  *Selection : Digunakan Untuk Menyimpan Menyimpan & Memuat Pilihan
  *Project Settings : Berisi Pengaturan Pembuatan Game, Seperti Audio, Graphic, Player, Quality, Jaringan, dll
  *Network Emulation  : Digunakan Untuk Memilih salahsatu Tipe Jaringan
  *Graphics Emulation : Digunakan Untuk Memilih salahsatu Tipe Grafik Game
  *Snap Settings  : Digunakan Untuk Mengatur Snap Dalam Game


- Assets :
  *Create : Digunakan untuk Membuat Assets baru
  *Show in Explorer : Untuk Menampilkan Folder yang berisi semua project yang sedang kita buat di Partisi komputer
  *Open : untuk Membuka Assets
  *Delete : Untuk Menghapus Assets
  *Import New Assets : Digunakan Untuk Mengambil Assets dari drive
  *Import Package : Mengambil Assets yang telah ada dalam Unity3D
  *Eksport Package : Menyimpan Assets di dalam Drive
  *Find References In Scene : Digunakan Untuk Mencari Scene dengan cepat
  *Select Defendecies : Digunakan Untuk Memilih Defendecies
  *Refresh : Untuk Menyegarkan/Mengatur Ulang Assets yang berantakan
  *Reimport : Untuk Membatalkan satu Assets yang telah di import
  *Reimport All : Untuk Membatalkan semua Assets yang telah di import
  *Run API Updater : Untuk Memulai API Updater
  *Sync MonoDevelop Project : Digunakan Untuk Membuka MonoDevelop-Unity


- Game Object :
*Create Empty : Untuk membuat game object baru
*Create Empty Child : Digunakan untuk membuat game object baru yang masih kosong
*3D Object  : Digunakan untuk menambahkan model 3D
*2D Object : Digunakan untuk menambahkan model 2D
*Light : Digunakan untuk menambahkan efek cahaya
*Audio : Digunakan untuk menambahkan suara
*UI : Digunakan untuk menambahkan pelengkap game, seperti teks, button, dll
*Particle System : Digunakan untuk menambahkan efek gas dari object
*Camera : Digunakan untuk menambahkan camera baru
*Center On Children : Digunakan untuk membuat object menjadi rata tengah
*Make Parent  : Digunakan untuk membuat parent
*clear Parent  : Digunakan untuk menghapus parent
*Apply Changes To Prefab : Digunakan untuk mennyimpan pengaturan di prefab
*Break Prefab Instance  : Digunakan untuk berhenti melihat prefab
*Set as firs sibling  : Digunakan untuk menyimpan saat penambahan object pertama
*Set as last sibling  : Digunakan untuk menyimpan saat penambahan object yang lalu
*Move to View  : Digunakan untuk memindahkan penglihatan object menjadi tampil dari depan
*Align With View : Digunakan untuk memindahkan penglihatan object menjadi tampil dari belakang
*Align With to selected  : Digunakan untuk membuat arah kamera mengikuti arah penglihatan object
*Toggle Active State : Digunakan untuk menyembunyikan object dari penglihatan


- Component :
*Add : Untuk menambahkan komponen dari tab inspector untuk object yang dipilih, aktif saat ada object yang dipilih
*Mesh : Untuk menambahkan komponen mesh pada object
*Effects : Untuk menambahkan Efek pada object
*Physics : Untuk menambahkan komponen fisik pada object 3D
*Physics 2D : Untuk menambahkan komponen fisik pada object 3D
*Navigation : Untuk menambahkan komponen
*Audio : Untuk menambahkan komponen suara/efek suara pada object yang dipilih
*Randering :  Untuk menambahkan komponen randering
*Layout : Untuk mengatur layout dalam object
*Miscellaneous : Untuk menambahkan komponen pengeditan animasi
*Event : Untuk menambahkan komponen
*UI : Untuk menambahkan komponen
*Script : Untuk menambahkan script pada object yang dipilih


- Mode Input :
*Enable : Digunakan untuk mengaktifkan mode input
*Diseble : Digunakan untuk menonaktifkan mode input


- Window : Berisi Sub Menu yang digunakan untuk ditampilkan dan disembunyikan dalam   tampilan pembuatan game

- Help : Berisi Sub Menu yang bertujuan untuk memberitahu dan mempermudah kita mencari informasi tentang unity3D secara lengkap

Terima kasih ya, sudah mengunjungi blog ini.

Artikel Terkait :
                         

3 komentar

bang penyimpanan asset seteah didownload masuknya mana ?

Reply

Masya Allah terimakasih banyak gan saya izin belajar untuk tugas akhir saya

Reply
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

Posting Komentar

Ads Inside Post